Beranda | Artikel
Jihad yang Paling Utama Bagi Wanita
Rabu, 20 Oktober 2010

Pertanyaan:

Aisyah pernah bertanya kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Kami melihat bahwa jihad adalah amalan yang paling utama, maka apakah kami boleh berjihad?”

Jawaban:

قَالَ: لَكِنْ أَفْضَلُ الْجِهَادِ وَأَجْمَلُهُ مَبْرُوْرٌ

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam menjawab, “Akan tetapi, jihad yang paling utama dan baik adalah haji yang mabrur.” (HR. al-Bukhari).

Imam Ahmad menambahkan dalam riwayatnya, “Akan tetapi ia (haji mabrur) adalah jihad.”

Sumber: Fatawa Rasulullah: Anda Bertanya Rasulullah Menjawab, Tahqiq dan Ta’liq oleh Syaikh Qasim ar-Rifa’i, Ibnu Qayyim al-Jauziyah, Pustaka As-Sunnah, Cetakan Ke-1, 2008.
(Dengan penataan bahasa oleh www.konsultasisyariah.com)

🔍 Kesesatan Ldii Menurut Salaf, Ummi Abi, Situs Syiah Indonesia, Tata Cara Menjama Dan Mengqashar Shalat, Amarah Dalam Islam, Niat Puasa Ramadhan Dan Artinya

 

Flashdisk Video Cara Shalat dan Bacaan Shalat

KLIK GAMBAR UNTUK MEMBELI FLASHDISK VIDEO CARA SHOLAT, ATAU HUBUNGI: +62813 26 3333 28


Artikel asli: https://konsultasisyariah.com/2927-jihad-paling-utama.html